Potensi Bahaya Pangan, SDN 55 Dara Didatangi Dinas Kesehatan

Rabu 23 Oktober 2024.

Dinas Kesehatan Kota Bima melakukan pengambilan sampel jajanan untuk diuji di laboratorium guna memastikan tidak adanya kandungan yang berbahaya bagi kesehatan warga sekolah SDN 55 DARA Kota Bima SdnLimapuluhlima DaraPadolo KotaBima, juga memastikan tidak adanya makanan ringan yang sudah masuk tanggal kadaluarsa (expayer). Hal ini bertujuan untuk melindungi kesehatan anak-anak dari potensi bahaya pangan yang tidak aman, seperti penggunaan bahan kimia berbahaya, pewarna sintetis, atau bahan tambahan yang tidak sesuai standar.


Kegiatan ini sangat penting untuk menjaga kesehatan dan kesejahteraan warga sekolah serta mendukung terciptanya lingkungan sekolah yang aman dalam hal konsumsi pangan.


#SEKOLAH_HEBAT

#SEKOLAH_SEHAT

#SDN55DARA_KOTABIMA


(***)