Walisongo Sebagai Wali Qutub
Walisongo adalah sebutan untuk sembilan tokoh yang dianggap memiliki pengaruh penting dalam menyebarkan agama Islam di Tanah Jawa.
Walisongo yakni Syekh Maulana Malik Ibrahim, Sunan Ampel, Sunan Giri, Sunan Gunung Jati, Sunan Bonang, Sunan Drajat, Sunan Kalijaga, Sunan Kudus, dan Sunan Muria.
Sementara itu, kedudukan Sunan Gunung Jati di kalangan Walisongo sebagai Wali Qutub atau pemimpin para wali juga diakui.
(***)